Posted by : Unknown Minggu, 07 Oktober 2012

PEMBUATAN HCL 0.5 M

Tujuan: untuk mengetahui cara mengencerkan hcl
Alat dan bahan:
• Labu ukur
• Corong
• Botol reagen
• Pipet
• Gelas ukur 10 ml dan 50 ml
• Aquades
• Hcl
Dasar teori:
Larutan merupakan dua atau lebih jenis zat yang di campur jadi satu dimana campuran tersebut melebur jadi satu sehingga menjadi zat baru atau campuran tersebut tidak bisa mengendap atau memisah lagi, salah satu zat merupakan zat pelarut dan zat satunya sebagai zat yang dilarutkan dimana dalam praktikum ini aquades sebagai zat pelarut dan HCL sebagai zat yang di larutkan.
V1 x M1 = V2 x M2
keterangan:
V1 : Volume awal
M1 : Molaritas awal
V2 : Volume akhir
M2 : Molaritas akhir


Cara mengetahui volume HCL menggunakan rumus:
V1 . M1 : V2 . M2
V1 . 12 : 50 . 0,5
V¬1 . 12 : 25
V1 : 25/12
V1 : 2.1 ml

Car kerja:
• Siapkan alat dan bahan yang sudah di seterilkan terlebih dahulu.
• Isi gelas ukur 50 ml dengan aquades setengahnya atau 25 ml.
• Ambil HCL di gelas ukur 10 ml sebanyak 2,1 ml.
• Masukkan HCL ka dalam aquades yang di gelas ukur 50 ml tadi sedikit demi
sedikit menggunakan pipet agar HCL tidak muncrat-muncrat.
• Masukkan larutan tersebut ke dalam labu ukur 50 ml, tambahkan aquades menggunakan corong, agar tidak tumpah karena mulut labu ukur kecil, hingga valumrnya 50 ml, saat pengisian hampir penuh gunakan pipet ager tidak terjadi kelebihan atau kekurangan valume.
• Masukkan lautan 50 ml tersebut ke dalam botol reagen dan beri setempel atau label.
Pembahasan:
Hasil pengamatan:
HCL sebelum di lautkan dalam air tingkat keasamanya masih tinggi dan baunya sangat menyengat.
Setelah tercampur HCL 2,1 ml dangan aquades 47,9 ml akann terbentuk larutan HCL 0,5 M
Setelah menjadi larutan tersebut maka tingkat keasaman HCL berkurang dan baunya tidak menyengat lagi.
Kesimpulan/jawaban pertanyaan:
aquades merupakan suatu zat pelarut yang melarutkan HCL dari konsentrasi tinggi menjadi konsentrasi rendah, atau dari pekat menjadi encer.
• Pada praktikum ini, apa kegunaan aquades: aquadas di gunakan sebagai pelarut yang melautkan HCL.
• Apakah praktikum ini dapat digunakan dalam kehidupan sehari-hari: dapat, misalnya dalam pembuatan larutan gula, kopi, teh, dll.

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Popular Post

Blogger templates

GRUP FACEBOOK

Cangkruk MIPA. Diberdayakan oleh Blogger.

Translate

Blogger templates

Blogger templates

- Copyright © BEM FMIPA UNIV. PGRI ADI BUANA SURABAYA -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -